Space can also be called spatial, which means the place where historical events take place or occur. This concept of space has made historical writers categorize historical events based on place. An important concept in history is time. Human life cannot be separated from time. Time is also called temporal. The concept of time indicates when the historical event occurred. If the past must be continuous with the future. The concept of continuity means that the past really determines what happens in the present. Then, the present determines what will happen in the future. In conclusion, that human life will always grow and move along with the dimensions of space and time.
Ruang bisa disebut juga dengan spasial, yang memiliki arti tempat berlangsungnya atau terjadinya peristiwa sejarah. Konsep ruang ini, membuat para penulis sejarah mengkategorikan peristiwa-peristiwa sejarah berdasarkan tempat. konsep penting dalam sejarah itu adalah waktu. Kehidupan manusia tidak dapat dilepaskan dari waktu. Waktu disebut juga dengan temporal. Adanya konsep waktu menunjukkan kapan terjadinya peristiwa sejarah tersebut. Kalau masa lalu pasti berkesinambungan dengan masa depan. konsep kesinambungan itu maksudnya waktu masa lalu sangatlah menentukan apa yang terjadi pada masa sekarang ini. Kemudian, masa sekarang menentukan apa yang akan terjadi di masa depan. Kesimpulannya, bahwa kehidupan manusia akan selalu tumbuh dan bergerak seiring dengan dimensi ruang dan waktu.

